BAWEAN AS A PIECE OF HEAVEN

REEF COVERY VII UNIT SELAM UGM Pulau Bawean 2 – 7  September 2016 Terik panas matahari menyambut kami sesampainya di pelabuhan Gresik. Perjalanan kami, Unit Selam Universitas Gadjah Mada menuju Bawean, salah satu surga yang terletak di Kabupaten Gresik berawal dari kegiatan pelestarian lingkungan khususnya terumbu karang dan biota laut Read more…

OPEN RECRUITMENT UNIT SELAM UGM 2016

  Unit Selam UGM kembali mengadakan Open Recruitment di tahun 2016. Open Recruitment atau penerimaan anggota baru Unit Selam UGM diperuntukkan bagi seluruh mahasiswa Universitas Gadjah Mada. Berikut ini alur pendaftarannya: Mengisi form pada tautan ini. Mengunduh surat keterangan dokter pada tautan ini kemudian surat keterangan tersebut harus dibawa dan diisi oleh Read more…

SCUBA HOLIC #21

Unit selam UGM dengan bangga mempersembahkan: scuba holic edisi 21 dengan tema isu media sosial dan eko-wisata. Scuba holic sendiri merupakan sebuah majalah hasil dari pola pikir dan kegiatan kami, para pecinta lautan dan para penggiat olahraga selam ugm. Untuk mendapatkan majalah ini silahkan klik : link download : download Read more…

Si Cantik Nudibranch

Nudibranch (Ordo Nudibranchia) adalah anggota dari Subkelas Opisthobranchiata (Kelas: Gastropoda) yang paling terkenal. Warnanya yang mencolok dan bentuknya yang bervariasi membuat kelompok hewan laut ini menjadi salah satu kelompok yang menarik untuk diamati. Sejauh ini telah diketahui lebih dari 3000 jenis Nudibranch yang hidup pada perairan dangkal, terumbu karang, hingga Read more…

Latihan Perairan Terbuka XXVI

Unit Selam UGM melakukan Latihan Perairan Terbuka DIKLAT XXVI selama lima hari, 16-20 Maret 2016 lalu di Karimun Jawa. Didampingi dua orang instruktur, rombongan yang berjumlah 33 orang ini berangkat pada Selasa malam, 15 Maret dari Gelanggang UGM menggunakan bus (Yogyakarta-Jepara). Perjalanan kemudian dilanjutkan menggunakan kapal Siginjai(Jepara-Karimun Jawa) pada Rabu Read more…