Support Ida to be Mantawatch Internship Ambassador 2017!

  Hi, buddies! Salah satu anggota Unit Selam UGM, Ida Asyari Utomo (GADISO/BI/XXIV/365) menjadi kandidat Mantawatch Internship Ambassador 2017, lho! Yuk, dukung Ida untuk jadi 4 Mahasiswa terpilih sebagai Mantawatch Internship Ambassador 2017 dengan memilih Recommend di linkapp.mantawatch.com/internships/candidates/47 ya! Terima Kasih, Buddies!

Sebuah Negeri di Bumi Pertiwi

Sanur, satu dari banyak pantai yang ada di Pulau Bali. Pantai ini terletak disebelah timur Kota Denpasar, maka tak  heran bahwa ada julukkan yang diberikan yaitu ‘Pantai Matahari Terbit’. Setiap pagi banyak dari warga dan wisatawan yang berdatangan untuk melihat indahnya sunrise di pantai ini. Semakin siang semakin terlihat adanya Read more…

Mengintip Keindahan Pulau Bali dari Bawah Laut

Pernah dengar Nusa Lembongan? Itu bukan lembaga permasyarakatan tempat para napi di tahan lho, guys. Kata Nusa berasal dari Bahasa Sanskerta  yang artinya Pulau. So, jangan sampai salah ya.  Jadi, Nusa Lembongan ini nama salah satu pulau kecil yang berada di tenggara Pulau Bali. Nusa Lembongan sudah terkenal hingga ke Read more…

Bali, Indonesia atau Bukan?

Bali, The Most Popular Dive Destination according to Dive Magazine. Pulau Dewata tidak melulu hanya mengenai kelestarian dan keunikan budayanya saja, tapi juga mengenai bentang alam serta keanekaragaman hayati bawah lautnya. Nusa Lembongan, salah satu destinasi penyelaman di sebelah tenggara Pulau Bali. Coba perhatikan peta Bali, Nusa Penida – Nusa Read more…

Manta dan Pulau Dewata

Bali memang tak pernah menjemukan. Pulau yang hanya seluas 4% dari Pulau Jawa ini selalu punya kejutan di setiap sudut damai dan romantisnya. Menjangan, Pemuteran, Singaraja, Tulamben , Munduk, dan kini Nusa Lembongan. Ah, meski selalu kemari, Bali tidak pernah habis menyisakan cerita untuk dikenang. Kali ini izinkan saya berbagi Read more…

​Pesona Pulau Ambon

      Senyuman dan tawa panitia menyambut kami di bandara. Mewakili Unit Selam UGM, kami, Akmal dan Sanggul menapaki pulau yang terkenal dengan sebutan “Ambon Manise”. Dentuman tifa dari Bapak Gubernur Maluku menambah semangat kami untuk mengikuti Kongres dan Jambore Penyelaman tahun ini. Ambon memiliki pesona bawah laut yang Read more…

Meraba Situbondo di Kedalaman

Alunan lagu dangdut hits pilihan supir menemani perjalanan kami, sebenarnya lebih terdengar seperti orang berdehem dari kursi belakang karena subwofer tidak berfungsi , tapi tetap saja mengiringi bincang, tawa, lamunan, hingga lelap diantara kami.  Udara di dalam bus terasa dingin, tapi tubuh masih bisa menolerir hingga hari berganti. Sepintas teringat Read more…